Setelah melakukan penanaman dan perawatan selama 45 hari, kini Rabu, (10/10) Ibu Yulia Krisnawati bersama pokja hidroponik panen pakcoy / sawi daging. Kali ini tim hidroponik memanen sebanyak 5,5 kg. Hasil panen tersebut dijual pada Guru SMP Negeri 9 Surabaya dengan harga Rp. 28.000/ kg.
Read more
Jumat (21/9) Tim Hidroponik yang menanam tanaman pakcoy (sawi daging) melakukan beberapa kegiatan, diantaranya: 1. Mengecek aliran air Bertujuan agar kelangsungan hidup tanaman hidroponik tetap terjaga. Karena pada dasarnya tanaman yang ditanam menggunakan teknik hidroponik bergantung pada air dan tumbuh menggunakan bantuan air. 2. Mencabut …
Read more