Pelatihan pembuatan konten WEB tanggal 21 April 2021
Kantin sekolah menyediakan makanan dan minuman yang sehat, bergizi dan praktis dan sudah terjamin ke-halal-annya dan aman dikonsumsi untuk para siswa. Makanan dan Minuman di Kantin tidak menggunakan pewarna makanan, serta zat-zat penyedap makanan serta pengawet yang membahayakan kesehatan warga sekolah.
Kantin sekolah juga berfungsi tempat bersosialisasi warga sekolah dan sebagai temat diskusi warga sekolah yang menghasilkan ide ide brilian. Warga Sekolah juga ikut menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat.
SMP Negeri (SMPN) 9 Surabaya, merupakan salah satu Sekolah Menengah Pertama Negeri yang ada di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. SMP Negeri 9 Surabaya merupakan salah satu Sekolah Adiwiyata / Sekolah berwawasan Lingkungan Hidup di Kota Surabaya.
© 2021 SMP Negeri 9 Surabaya